Target Sederhana Rio Haryanto Saat Debut di Melbourne
Rio Haryanto sukses mempertajam catatan waktu lap pribadinya menjadi 1 menit 25,899 detik dan melahap 58 lap pada sesi sore hari keempat tes pramusim F1 2016 di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, Jumat (4/3/2016). (Bola.com/Twitter/F1) Liputan6.com, Barcelona - Rio Haryanto akan menjalani debutnya di F1 dua pekan lagi di sirkuit Albert Park, Australia. Soal target di sana, pembalap